PEMBERITAHUAN
Nomor : 245/U9.1/B/2020
Diberitahukan kepada seluruh dosen dan mahasiswa Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo, bahwa sehubungan adanya Webinar Series dalam rangka Hari Santri Nasional dengan tema “Kepemimpinan Santri untuk Membangun Kompetensi di Era Global” pada hari Senin, 26 Oktober 2020 maka perkuliahan pada kelas malam diganti dengan kegiatan tersebut.
Demikian pemberitahuan ini, atas perhatiannya disampaikan terimakasih.
23 Oktober 2020
Rektor
Dr. H. Fatkul Anam, M.Si
NIK. 19670609 011114 101
Link zoom : http://bit.ly/HSN-WebinarUNU